Cara Membuat Ayam Kentucky enak dan garing
Dapur Masak Enak - Jadi Kalau seandainya kamu dan anak - anak kamu memang menyukai ayam kfc kan gk mungkin untuk kamu selalu membeli . Nah, yukk cobab buat sendiri. Selain lebih hemat , dengan membuat kentucky sendiri maka kebersihan dan kehegienisannya tentu akan terjaga bukan. Yuukk intip cara mudahnya .
Bahan - bahan :
* Ayam campur sekitar 7 potong ( dada campur paha )
* Bawang merah 4 buah
* Bawang putih 7 buah
* Kunyit 1 ruas
* Ketumbar 1sdt
* Merica 1sdt
* Garam 1sdt
* Tepung
* Tepung sagu 4 sdm
* Tepung Terigu protein rendah 7sdm
* Garam dan Kaldu bubuk secukupnya
* Merica 1sdt
* Telur 1 butir
Cara membuat :
* Cuci ayam sampai bersih lalu tusuk - tusuk menggunakan garpu, namun boleh juga dikerat sedikit agar bumbu meresap
* Kocok telir lalu sisihkan dan kemudian haluskan bumbu kemudian campurkan dengan kocokan telur
* Campurkan bumbu halus ke ayam lalu diamkan 1 sampai dengan 2 jam agar bumbu meresap
* Tiriskan Ayam dan kemudian sisihkan sisa rendaman bumbu kedalam mangkuk dan ini nantinya akan di pakai sebagau bahan pencelup
* Lalu campurkan semua bahan tepung
* Gulingkan Ayam Keadonan tepung kemudian celupkan lagi ke adonan pencelup lalu gulingkan ketepung lagi, sambil sedikit di cubit - cubit agar tekstur kulitnya keriiting
* Lalu goreng dengan minyak panas dengan api sedang cenderung kecil .. Setelah sedikit berubah warna angkat lalu jadi deh ayam kfc nya .. Ennyaakkkkkk maknyosss
0 comments:
Posting Komentar